Jpnn24

Website Berita Online Paling Update

Olahraga

Sedang Hits Olahraga Pound Fitness Menggunakan Stik Drum

Sedang Hits Olahraga Pound Fitness Menggunakan Stik Drum

Sedang Hits Olahraga Pound Fitness Dengan Menggunakan Stik Drum Banyak Di Gemari Oleh Wanita Khususnya Ibu Rumah Tangga. Pound fitness atau pound fit adalah olahraga kardio yang di lakukan dengan gerakan layaknya bermain drum menggunakan stik dengan durasi kurang lebih selama 45 menit. Olahraga ini mampu membakar hingga 900 kalori dan karena hal ini olahraga satu ini banyak penggemarnya. Pound fit adalah jenis olahraga yang memadukan gerakan aerobik dengan yoga serta menggunakan alat stik drum atau semacam stik ( ripstix ) dan musik sebagai komponen utamanya. Tak hanya menyehatkan olahraga ini juga membuat menyenangkan banyak manfaat yang bisa di dapatkan jika di lakukan secara rutin.

Beberapa gerakan olahraga ini juga teinspirasi dari gerakan yoga dan pilates. Olahraga ini di lakukan dengan menggerakkan stik seolah menabuh drum dan mengikuti irama musik. Musik yang di gunakan juga musik yang energik dan membangkitkan semangat. Gerakan olahraga ini di lakukan selama 45 menit. Walaupun terkesan singkat namun nyatanya menuai banyak manfaat. Perpaduan gerakan seperti menabuh drum, squat, dan yoga membuat olahraga satu ii menjadi seru dan menantang. Pound fit menjadi olahraga baru yang sedang di gemari masyarakat muda saat ini.

Olahraga satu ini menjadi pilihan yang tepat untuk berolahraga sekaligus mendapatkan kesenangan. Pound fit menciptakan irama untuk menjadi musik dan mengiringi latihan untuk menggembirakan tubuh saat sedang melakukan olahraga kardio. Gerakan yang di lakukan pada olahraga pound fit terinspirasi dari gerakan yoga dan pilates. Bagi sebagian orang olahraga merupakan kegiatan yang kurang menyenangkan. Namun dengan adanya pound fit bisa menambah referensi olahraga yang menyenangkan. Penggemar pound fit biasanya wanita yang memang memilih olahraga yang dapat menghibur diri. Kegiatan ini bisa di lakukan seminggu tiga kali atau dua kali saja. Maka dari itu wanita karir atau ibu rumah tangga memilih pound fit menjadi olahraga untuk mereka.

Sedang Hits Olahraga Satu Ini Memiliki Banyak Manfaat

Sedang Hits Olahraga Satu Ini Memiliki Banyak Manfaat karena banyak gerakan yang dapat membakar kalori pada tubuh. Gerakan pound fit merupakan perpaduan antara cardio, taiko, dan tarian. Ini menjadi modifikasi trend dan hits olahraga yang menyenangkan sekaligus menyehatkan. Berikut Manfaat yang di dapat jika rutin melakukan olahraga pound fit :

  1. Dapat Meningkatkan Imun Pada Tubuh
    Semua jenis olahraga sebenarnya dapat meningkatkan imun pada tubuh dan menaikkan sistem kekebalan tubuh. Akan tetapi, olahraga pound fit yang melibatkan semua anggota tubuh yang bergerak dan sekaligus memainkan stik drum sambil mengikuti irama. Dapat meningkatkan kekebalan tubuh sekaligus konsentrasi. Karena harus fokus mendengar lagu agar gerakan tetap asyik di lakukan.
  2. Dapat Menurunkan Berat Badan
    Pound fit merupakan olahraga cardio yang menggerakkan semua anggota tubuh dengan intensitas cepat. Hal ini membuat lebih cepat membakar kalori karena keringat yang keluar juga banyak. Gerakan – gerakan yang di hasilkan dari olahraga pound fit dapat membuat orang yang melakukannya cepat berkeringat.
  3. Dapat Melatih Ingatan
    Jenis olahraga pound fit yang menggabungkan unsur gerakan tubuh yang mengikuti ritme dari musik. Walaupun tujuan olahraga ini tidak terfokus untuk melatih ingatan yaitu otak, namun ada cara bagaimana kita bisa membuat olahraga ini dapat melatih otak. Dengan mengikuti irama dari lagu untuk mengiringi gerakan poundfit dimana kita harus seirama dengan lagu. Dan bagaimana kita dapat menyeimbangkan lagu dengan gerakan yang kita lakukan. Ini dapat melatih kemampuan otak untuk mengatur dan mempertahankan ritme.

 

4. Dapat Membangkitkan Semangat
Yang membuat olahraga ini banyak di gemari karena olahraga ini termasuk olahraga yang unik. Karena olahraga ini menggunakan stik drum yang di iringi lagu seolah olah drummer yang sedang manggung yang membuat penonton bersemangat. Apalagi olahraga ini di lakukan secara berkelompok. Olahraga yang di lakukan secara bersama – sama dapat menyalurkan semangat satu sama lain. Di tambah lagi olahraga yang di lakukan secara berkelompok dapat memberikan pengalaman yang sangat seru.

5. Dapat Mengecilkan Perut

Gerakan yang di hasilkan dari pound fit  di rancang untuk melatih semua otot tubuh, khususnya otot inti dan otot perut. Maka dari itu jika olahraga ini di lakukan secara rutin Dapat Mengecilkan Perut. Dengan menciptakan gerakan yang kebanyakan membungkuk seperti squat, yang membuat terfokus pada otot perut.

6. Dapat Melatih Semua Bagian Tubuh
Gerakan yang di hasilkan dari olahraga ini adalah gerakan yang dinamis dan intens yang melibatkan semua anggota tubuh bergerak. Karena gerakan melompat yang melibatkan otot – otot kaki seperti otot paha dan otot betis. Poound fit menggabungkan gerakan lengan yang aktif karena ada gerakan pukulan yang menggunakan stik drum. Kemudian gerakan menendang juga dapat menguatkan otot kaki.

7. Dapat Meningkatkan Kesehatan Jantung Dan Paru – Paru
Latihan kardiovaskular merupakan gerakan yang dapat membantu meningkatkan kesehatan jantung dan paru – paru. Gerakan seperti melompat dan berlari di temoat dapat meningkatkan denyut jantung dan memperkuat sistem peredaran darah, sehingga meningkatkan stamina.

Manfaat – manfaat yang di dapat dari melakukan olahraga pound fit sangat banyak. Walaupun semua olahraga jika di lakukan dengan rutin dan konsisten juga baik bagi kesehatan tubuh. Pilihlah olahraga yang cocok bagi tubuh anda. Jangan memaksakan tubuh jika memang olahraga yang anda pilih tidak kuat di lakukan terus menerus. Kondisikan juga waktu yang tepat dalam pengaturan waktu sehari – hari. Sempatkan berolahraga setidaknya seminggu 2-3 kali. Agar tubuh tetap terlihat bugar dan tidak gampang sakit. Yang dapat kita ketahui olahraga dapat meningkatkan stamina tubuh. Maka dari itu, buatlah jadwal rutin berolahraga setiap minggunya. Selain itu jika melakukan olahraga sengan rutin, kesehatan mental juga ikut terjaga. Karena kita lebih fokus dalam melakukan olahraga tersebut. Jika mengikuti olahraga yang sedang hits, sesuaikan dulu dengan keadaan tubuh kita. Jika cocok maka dapat di lanjutkan dan di lakukan secara rutin.

Tips Melakukan Olahraga Pound Fit

Jika olahraga pound fit menjadi pilihan anda untuk berolahraga pelajari dahulu Tips Melakukan Olahraga Pound Fit.  Biasanya tiap satu sesi membutuhkan waktu 45 menit sampai satu jam.

Tips pertama yang dapat di lakukan carilah studio. Pilihlah studio dengan instruktur bersertifikat. Agar instruktur dapat menjelaskan pound secara detail. Kemudia tips yang kedua adalah kenali gerakan dasar terlebih dahulu. Tidak ada salahnya sebelum melakukan gerakan pada pound fit anda mencari informasi gerakan di Youtube. Ini dapat memudahkan anda untuk mengikuti gerakan yang di berikan instruktur. Tips yang ketiga yaitu lakukanlah dengan postur tubuh yang benar. Postur tubuh yang benar adalah kunci untuk menghindari cedera, dan mendapatkan hasil dari olahraga tersebut. Tips yang terakhir adalah jangan terlaku memaksakan diri dalam melakukan gerakan pound fit. Apalagi olahraga yang Sedang Hits.

Exit mobile version